Selasa, 05 April 2016



Kapolres Tabalong yang diwakili oleh Waka Polres Tabalong Kompol Henry Novika Chandra, S.Ik, MH bersama sama Unsur FKPD Kabupaten Tabalong menghadiri kegiatan Rehab Bangunan Masjid Nurul Huda di Desa Baganja Kec. Tanjung Kabupaten Tabalong. Senin (04/04/2016) jam 13.30 wita.


Rehab Bangunan Masjid Nurul Huda di Desa Baganja resmi dimulai pelaksanaannya yang ditandai dengan Peletakan Cor Pondasi Utama Masjid Nurul Huda Oleh Bupati Tabalong, Ketua DPRD Tabalong, Dandim 1008 Tanjung, Kapolres Tabalong diwakili Waka Polres, Camat Tanjung, Kades Baganja dan diakhiri Tokoh Agama Desa Baganja.

Dalam kegiatan tersebut disaksikian oleh masyarakat setempat. Selama kegiatan berlangsung aman dan lancar.***doni/humas/bagops***

0 komentar:

Posting Komentar

Kapolres Tabalong

Kapolres Tabalong
AKBP HARDIONO, S.IK

Inovasi Kreativ

Humas Polres Tabalong. Diberdayakan oleh Blogger.

Live Traffic Feed

Total Tayangan Halaman

Apakah Blog Kami Berguna Bagi Pengunjung

Translate

PROMOTER

Tribratanews Polri

Buku Tamu

Silahkan Klik Buku Tamu di Samping Kanan Untuk Mengisi
Mau Widget Ini? Klik Disini

Popular Posts

Arsip Blog

Polres Tabalong Tangkap Pengedar Obat Terlarang